Bagikan

BSI Distribusikan 15.272 Hewan Kurban untuk Dhuafa


JAKARTA, investortrust.id - PT Bank Syariah Indonesia (BSI) menggelar pemotongan hewan kurban di Kantor BSI Maslahat Jakarta (6/6/2025).

 

Momen  Iduladha 1446 Hijriah, BSI mendistribusikan penyaluran hewan kurban kepada dhuafa sebanyak 15.272 hewan terdiri dari 379 ekor sapi dan 14.893 ekor kambing. 

 

Jumlah ini meningkat 144% dari periode yang sama tahun lalu. Hal ini didukung layanan pembelian hewan melalui superapps BYOND by BSI dan BSI Hasanah Card.

The Convergence Indonesia, lantai 5. Kawasan Rasuna Epicentrum, Jl. HR Rasuna Said, Karet, Kuningan, Setiabudi, Jakarta Pusat, 12940.

FOLLOW US

logo white investortrust
Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
Sertifikat Nomor1188/DP-Verifikasi/K/III/2024