main-logo
  • MARKET
  • MACRO
  • FINANCIAL
  • BUSINESS
  • NATIONAL
  • ESG
  • /assets/images/resources/dasawindu-indonesia-merdeka.png
  • INTERNATIONAL
  • FINANCIALTRUST
  • INDEPTH
  • LIFESTYLE
  • FOTO
logo datatrust
Pita Tracker By Trading View
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
  • ‌
    ‌
    ‌
  • ‌
    ‌
    ‌
  • ‌
    ‌
    ‌
  • ‌
    ‌
    ‌
  • ‌
    ‌
    ‌
The Convergence Indonesia, lantai 5. Kawasan Rasuna Epicentrum, Jl. HR Rasuna Said, Karet, Kuningan, Setiabudi, Jakarta Pusat, 12940.

FOLLOW US

KATEGORI
  • MARKET
  • MAKRO
  • FINANCIAL
  • BUSINESS
  • NATIONAL
  • ESG
  • INTERNATIONAL
  • FINANCIALTRUST
  • INDEPTH
  • LIFESTYLE
MEDIA
  • PHOTO
  • VIDEO
INFORMASI
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN KAMI
  • PUBLISHING
  • KONTAK
PUBLIKASI
  • BUKU

FOLLOW US

logo white investortrust
Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
Sertifikat Nomor1188/DP-Verifikasi/K/III/2024
logo white investortrust
Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
Sertifikat Nomor1188/DP-Verifikasi/K/III/2024
Bagikan
  1. Home
  2. lifestyle

Statistik Aneh Cristiano Ronaldo: Cetak 85 Gol untuk Portugal Setelah usia 30 tahun!

 

MUENCHEN, investortrust.id – Pepatah ‘tua-tua keladi, makin tua makin jadi’ tampaknya layak menggambarkan kiprah megabintang Portugal Cristiano Ronaldo. CR7 baru saja mencetak gol yang membantu negaranya lolos ke final UEFA Nations League melalui kemenangan 2-1 lawan Jerman.  

 

Portugal berhasil mengalahkan Jerman dalam semifinal UEFA Nations League di Allianz Arena, Muenchen, Kamis (5/6/2025) dini hari WIB. Itu tempat yang sama ketika Paris Saint-Germain (PSG) mengalahkan Inter Milan di final Liga Champions.

 

Dalam pertandingan itu, tuan rumah sempat unggul terlebih dulu melalui Florian Wirtz. Tapi, Portugal dapat membalikkan keadaan berkat aksi memikat Francisco Conceicao dan Cristiano Ronaldo.

 

Baca Juga

Akhirnya Buka Suara, Lautaro Martinez Respons Kepergian Simone Inzaghi

 

🇵🇹 Cristiano Ronaldo has netted 85 goals for Portugal since turning 30, bringing his total to 137 for the national team

🔴 Before 30 :
🏟 118 matches
⚽ 52 goals

🔴 After 30:
🏟 102 matches
⚽ 85 goals

FINE WINE 🥂🍾 🐐#GERPOR || #NationsLeague pic.twitter.com/yzicAnR6rJ

— Olt Sports (@oltsport_) June 4, 2025

 

Statistik menunjukkan, itu adalah gol ke-137 Cristiano Ronaldo untuk Portugal pada pertandingan internasional. Anehnya, lebih dari setengah jumlah tersebut dicetak dalam usia di atas 30 tahun. Total, dia sudah mengemas 85 gol setelah usia 30 tahun.

 

 

Tak heran, pujian mengalir deras untuk Cristiano Ronaldo. Salah satunya dari rekan setim Bernardo Silva. Dia kagum dengan kemampuan CR7 yang tidak berubah dalam 20 tahun terakhir. “Cristiano luar biasa. Dia tidak pernah lelah,” ucap gelandang Manchester City, di situs resmi UEFA.

 

“Jujur, tidak mudah untuk terus merasa lapar setiap hari. Dan, Cristiano sudah melakukannya lebih dari 20 tahun. Kami senang dia terus mencetak gol. Ini hebat,” tutup Bernado Silva.

 

Baca Juga

Lima Pemain Dicoret, Inilah Daftar Skuad Final Timnas Indonesia

 

 

Cristiano Ronaldo is incredible. 🇵🇹🤯 pic.twitter.com/JmRBBnkYLn

— TCR. (@TeamCRonaldo) June 4, 2025